Solidaritas Tanpa Batas: Keluarga Besar SMKN 2 Purbalingga Galang Donasi Rp 10 Juta untuk Korban Bencana Sumatera
Purbalingga – Semangat kepedulian sosial dan empati kembali ditunjukkan oleh keluarga besar SMK Negeri 2 Purbalingga. Merespons musibah bencana alam yang melanda wilayah Sumatera, Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMKN…
